Curug Cigamea
Curug Cigamea merupakan salah satu air terjun yang berada di kawasan wisata Gunung Salak Endah. Tepatnya berada di di Desa Gunungsari, Kecamatan Pamijahan, Kabupaten Bogor dengan koordinat GPS S6.694529 - E106.685690 (sumber : navigasi.net). Sebenernya [...]
Menuju Ujung Genteng
24 Desember 2010 Subuh dini hari saya sudah terbangun. Setelah mandi dan menyeduh popmie yang harus diulang 2 kali karena air termos yang digunakan ternyata hanya hangat / tidak panas, maka saya berangkat menuju Slipi [...]
Pengalamanku di Lombok
Sabtu, 4 September 2010. Setelah beberapa hari sebelumnya meminta izin kepada atasan untuk tidak masuk kerja karena sebenarnya libur Lebaran baru dimulai pada tanggal 9 September 2010.Atasanku sudah paham dengan maksudku untuk pergi ke Lombok. [...]
Ketika Tersesat Di Gunung dan Hutan Belantara
Ketika tersesat di Gunung, Dokter ahli bedah mayat yang akrab dipanggil dokter Cico ini berpendapat, mi instan sangat cepat menarik cairan tubuh. Padahal, pendaki gunung harus mengirit air yang ada di dalam tubuhnya masing-masing. Akibat [...]
Semeru (24 – 29 Desember 2009)
Capternya lewat gambar aja ya :D kalo mau baca yang versi teks lihat halaman belakang aja, tapi udah beberapa tahun yang lalu ..., hehehehe 24 Desember 2009 Biasa, naik kereta ekonomi...!!!, rokok2, nasi pecel, es [...]
Mendaki Sampai Tua
Di sini saya mau membahas sesesorang yang telah memegang 4 piagam Muri (Museum Rekor Indonesia); pendaki Indonesia tertua yang menginjak Puncak Ciremai (3.078 m, Jawa Barat pada usia 68 tahun), Puncak Slamet (3.423m, Jateng, 69 [...]
Apa Alasan Anda mendaki Gunung?
Berbagai macam alasan ketika seseorang ditanya kenapa mendaki Gunung. Lalu jawaban Anda? Because It's There.... Mendaki Gunung = Menghargai kehidupan YOU WILL NOT KNOW IF U R NOT THERE YET AND THE ANSWER IS THERE [...]
Refleksi Kecil di Semeru
Ketika tim kami kembali ke Ranu Kumbolo, ada 4 orang anak kecil kira - kira berusia 9 tahun ditemani dengan seorang ranger melintas di tempat kami beristirahat. Ada percakapan yang membuat saya sempat terharu dan [...]